Berita

Berita Thumbnail
Jumat, 13 Desember 2013
Oleh: Admin

Pelatihan “Aplikasi CFDSOF untuk Arsitektur”

Jurusan Arsitektur-FTSP-Universitas Trisakti telah menyelenggarakan pelatihan “Aplikasi CFDSOF untuk Arsitektur” selama 2 hari, yaitu Senin 25 November 2013 dan Rabu, 27 November 2013. Pelatihan diikuti oleh 12 orang Dosen Biasa Jurusan Arsitektur dengan instruktur dari CCIT Depok.

Lampiran Poto KegiatanPelatihan hari ke-2, Rabu, 27 November 2013.

Catatan :

Program CFDSOF (Computional Fluida Dynamic Software) merupakan software untuk simulasi aliran Fluida (Udara/Air). Software ini bisa diaplikasi untuk berbagai bidang ilmu Teknik, antara  Arsitektur, Sipil, Mesin, Pertambangan.

Lampiran File:

Floatin Button
Floatin Button